DETEKSI DINI PENURUNAN TAJAM PENGLIHATAN PADA ANAK USIA SEKOLAH DASAR

Ajeng Titah, Mu’awanah Mu’awanah, Heru Purnomo, Muhamad Nor Mudhofar

Abstract


Deteksi dini penurunan tajam penglihatan pada anak usia sekolah dasar dilatarbelakangi oleh studi internasional yang menunjukkan bahwa sekitar 25% anak usia sekolah mengalami defisiensi penglihatan karena penggunaan gadget melebihi frekuensi, kesalahan posisi baca, intensitas dan pencahayaan yang tidak adekuat. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan gambaran kondisi penurunan tajam penglihatan pada anak usia sekolah serta memberikan pendidikan kesehatan tentang gangguan tajam penglihatan. Deteksi dini ini dilakukan pada 85 anak usia sekolah dasar di SDN Tempelan Kabupaten Blora dengan metode pemeriksaan visus mata menggunakan snallen test, diskusi dan edukasi kesehatan. Hasil kegiatan ini menunjukkan bahwa dari 85 anak usia sekolah, 3,5% mengalami penurunan tajam penglihatan (low vision) kategori berat, 4,7% sedang, 16,5% hampir normal, dan 75,3% dalam kategori normal. Melalui kegiatan ini dapat disimpulkan, bahwa deteksi dini penurunan tajam penglihatan mampu memberikan gambaran kondisi tajam penglihatan pada anak usia sekolah dasar sehingga perlu dipertimbangkan untuk menerapkan edukasi dan diskusi kesehatan sebagai upaya meningkatkan kesehatan mata anak usia sekolah

Keywords


deteksi dini, penurunan tajam penglihatan, anak sekolah dasar

Full Text:

PDF

References


Darmawiyah, S., & Noventi, I. (2019). Ketajaman Penglihatan Pada Anak Usia Sekolah Dasar di RW 10 Desa Kramat Jegu Taman Sidoarjo. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 12(2), 82–89.

Fithriyana, R. (2019). HUBUNGAN DURASI BERMAIN VIDIO GAME DENGAN. 3(23), 11–18.

Gama, A. W. (2019). Skrining Pemeriksaan Tajam Penglihatan (Visus) Pada Anak Sekolah Dasar Kelas V Di Lingkup Kerja Puskesmas Matirodeceng, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan. Alami Journal (Alauddin Islamic Medical) Journal, 3(2), 30. https://doi.org/10.24252/alami.v3i2.9497

Insani, Y. (2018). Hubungan Jarak Mata dan Intensitas Pencahayaan terhadap Computer Vision Syndrome. Jurnal Manajemen Kesehatan Yayasan RS.Dr. Soetomo, 4(2), 153. https://doi.org/10.29241/jmk.v4i2.120

Irsyada, R., Priyono, B., & Suripto, A. W. (2019). SEKOLAH DASAR. 25(3), 121–124.

Julita, J. (2018). Pemeriksaan Tajam Penglihatan pada Anak dan Refraksi Siklopegik: Apa, Kenapa, Siapa? Jurnal Kesehatan Andalas, 7(Supplement 1), 51. https://doi.org/10.25077/jka.v7i0.771

Gustian Sobry. (2017). Peran Smartphone Terhadap Pertumbuhan Dan Perkembangan Anak. 2(2), 24–29.

Mokoginta, S. N., Marsiati, H., Indriawati, A., & Susmiarsih, T. P. (2017). Prevalensi Kelainan Refraksi pada Siswa SD Negeri 09 Pagi Tanah Tinggi Jakarta Pusat The Prevalence of Refractive Disorder in Students of State Elementary School 09 Tanah Tinggi of Central Jakarta. 4(1), 30–35.

Porotu, L. I., Joseph, W. B. S., Sondakh, R. C., Kesehatan,. (2015). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Ketajaman Pada Pelajar Sekolah Dasar Katolik Santa Theresia 02 K. F., Universitas, M., & Ratulangi, S, Manado

Witantra Dhamar Hutami, P. A. W. (2016). Grade students of manggis 1 state elementary school year 2014. 6(1), 102–110.




DOI: https://doi.org/10.31983/link.v16i2.6459

Article Metrics

Abstract view : 1469
Download PDF : 1027

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


LINK (ISSN: 1829-5754 e-ISSN: 2461-1077), dipublikasikan oleh Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Poltekkes Kemenkes Semarang, Jl. Tirto Agung, Pedalangan, Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah 50268, Indonesia; Telp./Fax: (024)7460274

Public Services : 

 E-mail: link@poltekkes-smg.ac.id

View statistics

Creative Commons License LINK is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License