Analisis Biaya Penggunaan Rekam Medis Elektronik di Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Universitas Andalas

Deyana Fricia, Adila Kasni Astiena, Febrian febrian

Abstract


Rumah sakit UNAND sudah menerapkan rekam medis elektronik pada tahun 2023. Dimana unit yang baru menerapkan rekam medis elektronik adalah instalasi gawat darurat, ruang intensive dan rawat inap. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif berupa perhitungan biaya investasi, biaya operasional dan biaya pemeliharaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa total biaya investasi sebesar Rp 30.272.582,6, biaya operasional sebesar Rp 128.421.834 dan biaya pemeliharaan sebesar Rp 1.990.000. Total biaya pada penggunaan rekam medis elektronik di instalasi gawat darurat rumah sakit UNAND sebesar Rp 160.684.417.

 


Keywords


rekam medis elektronik, biaya investasi, biaya pemeliharaan, biaya operasional

References


Ariani, S. 2023. Analisis Keberhasilan Implementasi Rekam Medis Elektronik Dalam Meningkatkan Efisiensi Dan Mutu Pelayanan. JUKEKE Vol 2 No. 2.

Ariyanti N., Agushybana, F., Widodo, A.P. 2023. The Benefits of Electronic Medical Records Reviewed from Economic, Clinical, and Clinical Information Benefits in Hospitals. Journal of Community Health. Keskom, Vol 9, No 1.

Bilhaq A,G., Ningrum B,L., Amiril M., Ainurrohman, M., Trissiana N,E., Qomar N,I., Ismawati R. 2016. Biaya Produksi dan Aplikasinya di Industri Pelayanan Kesehatan. Makalah

Choi, J.S., Lee, W.B., Rhee, P.L. 2013. Cost Benefit Analysis of Electronic Medical Record System at a Tertiary Care Hospital. Healthcare Informatics Research

Ermaya A, Y., Fathoy A, A., Harismawati N. 2016. Pengaruh Biaya Pemeliharaan Alat-Alat Produksi Terhadap Harga Pokok Produksi. Jurnal Ilmiah Akuntansi Vol 7 No 1.

Ernawati F. 2015. Pengaruh Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih Dengan Perputaran Persediaan Sebagai Variabel Pemoderasi. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. Volume 4, No 9.

Green, J. 2024. How Much HER Costs and How o Get Your Budget. EHRINPRACTICE

Honavar, S.G., 2020. Electronic medical records – The good, the bad and the ugly. Indian Journal of Ophthalmology Volume 68 Issue 3

Jumirin, Lubis Y. 2018. Pengaruh Biaya Operasional Terhadap Peningkatan Pendapatan Operasional Pada Pt Pelabuhan Indonesia (Persero) Cabang Belawan. Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis. Vol. 18, No 2.

Septiana F.N., Rustiawati S., Sari I. 2023. Analisa Implementasi Rekam Medis Elektronik Terhadap Efisiensi Pembiayaan Di Unit Rekam Medis Rumah Sakit “X”.




DOI: https://doi.org/10.31983/jrmik.v8i1.11990

Article Metrics

Abstract view : 7
Download PDF (Bahasa Indonesia) : 2

Refbacks





Jurnal Rekam Medis dan Informasi Kesehatan (p-ISSN: 2622-1863 e-ISSN: 2622-7614), is published by Jurusan Rekam Medis dan Informasi Kesehatan, Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang, Jl. Tirto Agung, Pedalangan, Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah 50268, Indonesia; Telp./Fax: (024)76479188 Public Services : e-mail: jurnalrmik2018@gmail.com

Creative Commons License


Jurnal Rekam Medis dan Informasi Kesehatan is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


 

View My Stats