Evaluasi Penilaian Pelaksanaan Standar Manajemen Informasi dan Rekam Medis (MIRM) di Rumah Sakit

Elise Garmelia, Siswati Siswati, Sri Sugiarsi

Abstract


According to the Ministry of Health that accreditation is a step to ensure hospitals to prioritize the service, safety and protection of the community. Hospitals as one of the health care institutions are required to provide quality services including in the implementation of medical records and health information that are in the standard of Information Management and Medical Records ( MIRM). The purpose of the research is to want to know the value of accreditation in standard MIRM instruments 8-15 namely medical record management from hospitals in 3 (three) regions in Indonesia. Quantitative descriptive research with a sample count of 14 hospitals. Data processing through scoring elements in SNARS 1.1 edition and processing with SPSS to analyze the value value relationship scoring elements of assessment in government and non-government hospitals. Analysis with Anova, independent simple test and multiple comparison. The result is that there is a significant difference of p=0.00 (p<0.05) of scores or assessment elements between the 3 hospital areas, but there is no significant difference (o.788) p>0.05) standard value (8-15) between government and non-government hospitals. The conclusion is the assessment standard of KARS that the fulfillment of MIRM (8-15) standards of both facilities, infrastructure and human resources has not been evenly distributed in every hospital in the 3 regions, while the use of every element of the assessment of MIRM standard ( 8-15) is standard for government hospitals of various classes as well as for non-government hospitals.

 

 

ABSTRAK

Menurut Kementerian kesehatan bahwa  akreditasi adalah langkah untuk menjamin rumah sakit agar mengutamakan pelayanan, keselamatan dan perlindungan masyarakat. Rumah sakit sebagai salah satu institusi pelayanan kesehatan dituntut untuk memberikan pelayanan yang bermutu termasuk dalam penyelenggaraan rekam medis dan informasi kesehatan yang tersebut pada standard Manajemen Informasi dan Rekam Medis ( MIRM). Tujuan penelitian adalah ingin mengetahui nilai akreditasi pada instrumen MIRM standar 8-15 yakni manajemen rekam medis dari rumah sakit di 3 (tiga) wilayah di Indonesia. Penelitian deskriptif kuantitatif dengan jumlah sampel 14 rumah sakit. Pengolahan data melalui Skor setiap elemen penilaian yang ada pada buku SNARS edisi 1.1 dan pengolahan dengan SPSS untuk menganalisis hubungan nilai skor elemen penilaian di rumah sakit pemerintah dan non pemerintah. Analisis dengan Anova, uji independent simple test dan multiple comparison. Dengan hasil ada perbedaan signifikan p=0,00 (p<0.05) skor atau elemen penilaian diantara 3 wilayah rumah sakit, namun tidak ada perbedaan (o,788) p>0,05) yang signifikan nilai standard (8-15)  antara RS pemerintah dan non pemerintah. Kesimpulan adalah adanya standar penilaian dari KARS bahwa pemenuhan standar MIRM (8-15) baik sarana, prasarana dan SDM belum merata di setiap rumah sakit di 3 wilayah tersebut, sedangkan penggunaan setiap elemen penilaian dari standard MIRM ( 8-15) adalah baku bagi rumah sakit pemerintah berbagai kelas maupun untuk rumah sakit non pemerintah.


Keywords


Akreditasi; standar MIRM

Full Text:

PDF

References


Dedent Eka, dkk. 2017. Evaluasi tingkat kesesuaian standar akreditasi terhadap pelayanan farmasi dan strategi perbaikan dengan metode hanlon di rsud kabupaten Bima. JIME, Vol. 3. No. 2 ISSN 2442-9511

https://galihendradita.wordpress.com/2018/06/06/kebijakan-cara-penilaian-dalam-snars-kars-2018/ (diakses tanggal 13 Oktober 2020)

Kathleen M. LaTour. 2010. Health Informaton management: Concept, Principle, and Practice 3rd ed., p. 544-545. AHIMA

Komisi Akreditasi Rumah Sakit. 2018. Standard Nasional Akreditasi Rumah Sakit ed. 1.1. KARS, Jakarta: Komisi Akreditasi Rumah Sakit

Mandawati, Murti dkk. 2018. Dampak Akreditasi Rumah Sakit : Studi Kualitatif Terhadap Perawat di RSUD KRT Setjonegoro Wonosobo. Nurscope. Jurnal Keparawatan Pemikiran Ilmiah 4(4)

Novi mesrina c, nuryati, s.far., m.p.h. 2018. Tinjauan Pemenuhan Elemen Penilaian MIRM 11 SNARS di Rumah Sakit Umum Kabanjahe. Yogyakarta: Sekolah vokasi UGM

Pamela K. Oachs and Amy L Watters. 2016. Health Informaton management: Concept, Principle, and Practice 5th p. 121-126. AHIMA

Peraturan Menteri Kesehatan No 55 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan rekam medis. 2013. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 12 Tahun 2012 tentang Akreditasi Rumah Sakit. 2012. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 12 tahun 2012 tentang Akreditasi rumah sakit. 2012. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 129 Tahun 2008 tentang Standar Pelayanan Minimal. 2008. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 269 tahun 2008 tentang Rekam Medis. 2008. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2020 Tentang Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit. 2020. Jakarta : Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia. No 312 Tahun 2020 tentang Standar Profesi Perekam Medis dan Informasi Kesehatan. 2020. Jakarta : Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Putera, Arief Budiman, dr. Tjahjono Kuntjoro, MPH, Dr PH. 2010. Tingkat Kesesuaian Standar Akreditasi Terhadap Strategi dan Rencana Pengembangan Pelayanan Instalasi Gawat Darurat : Studi kasus di Rumah Sakit Umum Daerah Cut Meutia Aceh Utara. S2 IKM-Kebijakan dan Manajemen Pelayanan Kesehatan.

Undang–Undang No 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit. 2009. Jakarta: Republik Indonesia




DOI: https://doi.org/10.31983/jrmik.v3i2.6432

Article Metrics

Abstract view : 993
Download PDF : 797

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Rekam Medis dan Informasi Kesehatan (p-ISSN: 2622-1863 e-ISSN: 2622-7614), is published by Jurusan Rekam Medis dan Informasi Kesehatan, Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang, Jl. Tirto Agung, Pedalangan, Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah 50268, Indonesia; Telp./Fax: (024)76479188 Public Services : e-mail: jurnalrmik2018@gmail.com

Creative Commons License


Jurnal Rekam Medis dan Informasi Kesehatan is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


 

View My Stats